Visi
Pada tahun 2030, Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Sumpah Pemuda menjadi pusat keunggulan untuk keahlian bidang ilmu hukum yang berkualitas dalam menjunjung tinggi nilai-nilai Pancasila
Misi
- Menyelenggarakan pendidikan dengan menghubungkan teori dan praktik di bidang ilmu hukum yang terampil dengan berdasarkan nilai-nilai Pancasila
- Melaksanakan kegiatan penelitian dan pengembangan ilmu hukum berdasarkan kaidah-kaidah ilmiah guna memecahkan persoalan di bidan ilmu hukum
- Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat guna memecahkan permasalahan-permasalahan di bidang ilmu hukum dalam masyarakat
- Menyiapkan peserta didik agar dapat melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi